Loading...

Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet"

Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet" - Hallo sahabat Kabar Islam 24 Jam, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet", kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Loading...
Judul : Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet"
link : Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet"

Banyak Dicari


    Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet"


    Sekarang lagi trend bahas "telolet" di dunia maya. 

    Saya mau ikutan trend nih ceritanya, tapi dari sisi bahasa. Kata telolet memiliki keajabian bahasa yang disebut palindrome, yaitu kata atau kalimat yang dibaca sama baik dari depan ke belakang ataupun dari belakang ke depan. Coba baca T-E-L-O-L-E-T dari depan atau belakang sama-sama TELOLET. 

    Contoh lainnya dalam bahasa kita: Kasur ini rusak.


    Nah, dalam Al-Qur'an, ada dua ayat yang bentuknya seperti ini. 

    Ajaibnya, tak ada seorang Arab pun yang pernah mengucapkan model kalimat yang seperti ini. Ini menunjukkan Al-Qur'an bukanlah karangan manusia, melainkan ia adalah kalamullah. Dua ayat tersebut adalah:
    Loading...
    font-size: 13px; margin: 0px; padding: 0px">كُلٌّ فِي فَلَكٍ يَسْبَحُونَ (Al Anbiya : 33)

    وَرَبَّكَ فَكَبِّرْ (Al Muddattsir : 3)

    Perhatikanlah pada kalimat :

    ربك فكبر

    dan

    كل في فلك .

    Silakan dibaca dari depan maupun dari belakang, lafadznya tetaplah sama. Dalam bahasa Arab, palindrome ini disebut Al-Maqlub Al-Mustawiy.

    Ibnu 'Asyur dalam tafsirnya mengatakan bahwa kedua ayat ini termasuk "Mutabakkiraat Al-Qur'an" yaitu kalimat, lafadz, susunan, atau uslub bahasa yang tidak pernah digunakan sebelumnya oleh orang Arab namun fashih dari sisi bahasa yang menunjukkan keajaiban Al-Qur'an. Masya Allah.

    Ust Tasudin Dayeuhluhur 

    Sumber | republished by (YM) Yes Muslim !


    Demikianlah Artikel Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet"

    Sekianlah artikel Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet" kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet" dengan alamat link https://kabarislam24jam.blogspot.com/2016/12/keajaiban-bahasa-pada-kata-telolet.html
    Loading...

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :

    0 Response to "Keajaiban Bahasa Pada Kata "Telolet""

    Posting Komentar