Loading...

Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya

Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya - Hallo sahabat Kabar Islam 24 Jam, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Loading...
Judul : Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya
link : Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya

Banyak Dicari


    Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya

    Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya
    Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya

    #AyoMondok
    #PesantrenMahasiswa
    #Surabaya

    ARRAHMAH.CO.ID - Selamat Datang Para Mahasiswa Baru. Kalian adalah pemimpin Indonesia di 1 Abad #IndonesiaMerdeka pada 2045 mendatang. Pastikan Kalian menjadi calon Pemimpin yang Berkarakter, Bertaqwa pada Tuhan Yang Maha Esa dan #CintaTanahAir. Gali ilmu seserius mungkin, Raih prestasi akademik, lambungkan wawasanmu menembus cakrawala, jangan lupa rawat dan perdalaman ilmu agamamu kepada para Ulama melalui pondok pesantren

    #Info Pesantren di Surabaya untuk Mahasiswa. 

    1. Pondok Pesantren Miftachus Sunnah, diasuh KH Miftachul Akhyar, Jl. Kedung Tarukan No. 100 Tambaksari Kota Surabaya. (Asrama II/Baru di Lakarsantri dekat Kampus Baru UNESA). CP: Qudus 0813 3134 1580

    2. Pondok Pesantren Al Jihad, diasuh KH Imam Hambali, Jl. Jemursari Utara III/9 Wonocolo Kota
    Loading...
    Surabaya. CP: 0812 3466 0066

    3. Pondok Pesantren  Al Jawi, diasuh Ust. H. Yardlo, Jemursari, Surabaya

    4. Pondok Pesantren An Nur diasuh KH. Imam Ghozali Said, Wonocolo Modin No. 10A Wonocolo Kota Surabaya.

    5. Pondok Pesantren Alfatah, Gus H. Saiful rijal, Sidosermo IV No 1 Surabaya. CP: 0838 3013 1338

    6. Pondok Pesantren Shohihuddin, diasuh KH Abuamar, Sidosermo IV Gg XI/37 Surabaya, Telp. 031 8431453

    7. Pondok Pesantren An Nuriyah, diasuh Ibu Nyai Hj. Ainur Rohmah,  Wonocolo Utara Surabaya, Telp. 031 8494437

    8. Pondok Pesantren Nyai Hj Asfiyah Jl Lontar NO 132 Sambikerep, Kota Surabaya

    9. Pondok Pesantren Luhur Al Husna, diasuh KH. Ali Maschan Musa, Jemursari Gang Lebar, Surabaya.

    10. Pondok Pesantren As Sholihin, diasuh KH. Nurul Akromin, Keputih Gg 3 No 52 Surabaya,  CP: 0851 0119 9039

    11. Pondok Pesantren Shobirul Ma'ruf, Jl. Banjar Sugihan Tandes 1/6 Surabaya, diasuh: Ust. Mahfud Shobari Arif, CP: 0813 3682 9249

    12. Pondok Pesantren Sabilillah, Jl. Lidah Wetan Gg. 5 Surabaya, Diasuh: KH. Basuni, CP: 0857 0869 2995

    13. Pondok Pesantren Muhyiddin, gebang kidul nomor 66, sukolilo, surabaya

    14. Pondok Pesantren Darussalam. Jalan Arief Rahman Hakim No. 09 Keputih Sukolilo Surabaya 60111

    15. Pondok Pesantren Asrama Aswaja diasuh oleh KH Maruf Khozin, Keputih Tegal gang X No. 11 sukolilo surabaya (pondok putra)

    Dapatkan informasi pesantren untuk Mahasiswa lainnya di Greater Surabaya melalui Pengurus RMI-NU Kota Surabaya. Personal in Charge: M. Kurdi 0813 3307 0515

    #AyoMondok
    #BanggaJadiSantri
    #SantriIndonesia
    #SantriNusantara                      


    Demikianlah Artikel Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya

    Sekianlah artikel Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya dengan alamat link https://kabarislam24jam.blogspot.com/2017/08/ini-loh-daftar-pesantren-mahasiswa.html
    Loading...

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :

    0 Response to "Ini Loh Daftar Pesantren Mahasiswa Keren Di Surabaya"

    Posting Komentar